dampak dari letak Indonesia secara astronomis ditunjukkan oleh nomor
Perhatikan pernyataan berikut!
(1) Indonesia
memiliki iklim tropis
(2) Indonesia
berada di posisi silang
(3) Indonesia
mempunyai tiga daerah bagian waktu
(4) Indonesia
memiliki tingkat gempa tektonik yang tinggi
(5) Indonesia
memiliki banyak gunung api dengan potensi tambang
Berdasarkan pernyataan tersebut, dampak
dari letak Indonesia secara astronomis ditunjukkan oleh nomor…
a. (1) dan (3)
b. (2) dan (4)
c. (2) dan (5)
d. (3) dan (4)
e. (4) dan (5)
Jawaban : A
Penyelesaian :
Dampak letak astronomis Indonesia :
1. Terletak
di iklim tropis
2. Matahari
bersinar sepanjang tahun
3. Curah
hujan tinggi
4. Dibagi
menjadi 3 zona waktu (WIB, WITA, dan WIT)
Sedangkan (2) merupakan dampak letak geografis
Indonesia dan (5) merupakan dampak geologis Indonesia.
Post a Comment for "dampak dari letak Indonesia secara astronomis ditunjukkan oleh nomor"