Rasio jenis kelamin (sex ratio) di Desa Majalengka Kulon 86 artinya
Rasio jenis kelamin (sex ratio)
di Desa Majalengka Kulon 86 artinya…
A. terdapat 86
perempuan per 100 laki-laki
B. terdapat 86
laki-laki per 100 perempuan
C. terdapat 86
laki-laki per 1.000 perempuan
D. terdapat 86
perempuan per jumlah penduduk keseluruhan
E. terdapat
86 perempuan per 1.000 penduduk laki-laki
Jawaban : B
Penyelesaian :
Sex ratio adalah perbandingan
jumlah penduduk laki-laki dengan perempuan, sek ratio 86 artinya setiap 100
penduduk perempuan terdapat 86 laki-laki.
Post a Comment for "Rasio jenis kelamin (sex ratio) di Desa Majalengka Kulon 86 artinya"