Bangsa Indonesia bangsa yang beragam dipersatukan oleh prinsip Bhinneka Tunggal Ika. Oleh karena itu, bentuk integrasi yang tercipta adalah
Bangsa Indonesia bangsa yang beragam
dipersatukan oleh prinsip Bhinneka Tunggal Ika. Oleh karena itu, bentuk
integrasi yang tercipta adalah…
A. fungsional
B. koersif
C. normatif
D. bangsa
E. partisipasi
Jawaban : C
Penyelesaian :
Integrasi normatif adalah
persamaan persepsi yang terbentuk karena adanya kesepakatan nilai dan norma
sosial, cita-cita bersama serta rasa solidaritas antaranggota masyarakat. Salah
satu contoh integrasi normatif adalah semboyan Bhinneka Tunggal Ika.
Post a Comment for "Bangsa Indonesia bangsa yang beragam dipersatukan oleh prinsip Bhinneka Tunggal Ika. Oleh karena itu, bentuk integrasi yang tercipta adalah"